Peluang Investasi

Nama Proyek : Agrowisata Kebun Buah Meteseh

Kebun Buah Meteseh, merupakan Aset milik Pemerintah Daerah Kabupaten Kendal yang dikelola UPTD Perbenihan Pertanian dan secara struktural berada dibawah Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kendal. Luas kebun 69.170 m2 atau 6,9 Ha. Kebun Meteseh berada di pinggir jalan kabupaten tepatnya di Jalan Tulang Bawang Desa Meteseh Kec. Boja Kabupaten Kendal. Kondisi kebun saat ini sudah tertanam semua dengan tanaman buah buahan dan tumpangsari jagung terdiri : 1) Durian Musangking 70 batang 6) Alpukat Wina 150 batang 2) Durian Kumbokarno 52 batang 7) Alpukat Pluwang / Kalibening 250 batang 3) Rambutan Binjai 12 batang 8) Alpukat Kebo 250 batang 4) Rambutan Rafia 14 batang 9) Klengkeng New Kristal / Kateki 100 batang 5) Alpukat Kendil 500 batang 10) Aneka buah koleksi 100 batang Kondisi tanaman beberapa jenis tanaman sudah remaja, beberapa tanaman alpukat bahkan sudah belajar berbuah dan tahun depan beberapa tanaman sudah bisa dibuahkan. Kebun Meteseh bisa digunakan sebagai lokasi Agrowisata milik Pemerintah Kabupaten Kendal mengingat tren yang sedang berkembang saat ini adalah wisata yang bernuansa alam / back to nature dan juga sesuai dengan Visi dan Misi Bupati Kendal yang baru dimana akan mengembangkan sektor UMKM dan pariwisata. Daerah di sekitar lokasi dari Kecamatan Kaliwungu Selatan, Kecamatan Boja, Kecamatan Limbangan dan Kecamatan Singorojo merupakan penghasil buah-buahan jadi nantinya bisa diintegrasikan produk dari masyarakat sekitar dan dari Kebun buah Meteseh. Untuk bisa menjadi destinasi agrowisata unggulan di Kabupaten Kendal, maka Kebun Meteseh masih perbaikan dan pembangunan terutama dari segi infrastruktur, sarpras untuk menjadi destinasi wisata buah. Konsep yang akan dikembangkan di Agrowisata Kebun Meteseh ini nantinya adalah wisata edukasi dan juga wisata alam. Agrowisata Kebun Meteseh bisa diintegrasikan dengan rangkaian wisata alam lainnya yang sudah ada seperti : Pemandian air panas Gonoharjo, Kolam Renang Boja, River walk, Trisogo Park, Tirta Nusantara, Gondang Park, D’Almira serta Goa Krisendo


Galeri

  • Foto 1

  • Foto 2

  • Foto 3

  • Foto 4


Alamat : Jl. Tulang Bawang Desa Meteseh Kecamatan Boja, Kabupaten Kendal
See map bigger

Kajian

Nama:STUDI KELAYAKAN INVESTASI AGROWISATA KEBUN BUAH METESEH
Tahun:2024
Ringkasan:
Kebun Buah Meteseh, merupakan Aset milik Pemerintah Daerah Kabupaten Kendal yang dikelola UPTD Perbenihan Pertanian dan secara struktural berada dibawah Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kendal. Luas kebun 69.170 m2 atau 6,9 Ha. Kebun Meteseh berada di pinggir jalan kabupaten tepatnya di Jalan Tulang Bawang Desa Meteseh Kec. Boja Kabupaten Kendal. Kondisi kebun saat ini sudah tertanam semua dengan tanaman buah buahan dan tumpangsari jagung terdiri : 1) Durian Musangking 70 batang 6) Alpukat Wina 150 batang 2) Durian Kumbokarno 52 batang 7) Alpukat Pluwang / Kalibening 250 batang 3) Rambutan Binjai 12 batang 8) Alpukat Kebo 250 batang 4) Rambutan Rafia 14 batang 9) Klengkeng New Kristal / Kateki 100 batang 5) Alpukat Kendil 500 batang 10) Aneka buah koleksi 100 batang Kondisi tanaman beberapa jenis tanaman sudah remaja, beberapa tanaman alpukat bahkan sudah belajar berbuah dan tahun depan beberapa tanaman sudah bisa dibuahkan. Kebun Meteseh bisa digunakan sebagai lokasi Agrowisata milik Pemerintah Kabupaten Kendal mengingat tren yang sedang berkembang saat ini adalah wisata yang bernuansa alam / back to nature dan juga sesuai dengan Visi dan Misi Bupati Kendal yang baru dimana akan mengembangkan sektor UMKM dan pariwisata. Daerah di sekitar lokasi dari Kecamatan Kaliwungu Selatan, Kecamatan Boja, Kecamatan Limbangan dan Kecamatan Singorojo merupakan penghasil buah-buahan jadi nantinya bisa diintegrasikan produk dari masyarakat sekitar dan dari Kebun buah Meteseh. Untuk bisa menjadi destinasi agrowisata unggulan di Kabupaten Kendal, maka Kebun Meteseh masih perbaikan dan pembangunan terutama dari segi infrastruktur, sarpras untuk menjadi destinasi wisata buah. Konsep yang akan dikembangkan di Agrowisata Kebun Meteseh ini nantinya adalah wisata edukasi dan juga wisata alam. Agrowisata Kebun Meteseh bisa diintegrasikan dengan rangkaian wisata alam lainnya yang sudah ada seperti : Pemandian air panas Gonoharjo, Kolam Renang Boja, River walk, Trisogo Park, Tirta Nusantara, Gondang Park, D’Almira serta Goa Krisendo
Lampiran: Download